Home / Foto / News

Kanit Reskrim Polsek Mamajang Beserta Anggotanya dan Management KFC, Berbagi Takjil Kepada Pengendara dan Masyarakat yang Melintas

- Penulis

Sabtu, 22 Maret 2025 - 09:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Mamajang   inforakyat24jam com Menyambut berkah bulan suci ramadhan 1446 H, Akp Alim Bahri selaku kanit reskrim polsek mamajang besrta anggotanya dan management KFC turut hadir membantu menggelar kegiatan sosial berupa pembagian takjil di jalan lanto dg pasewang depan mako polsek mamajang kota makassar.”sabtu 15/03/2025.

Hal ini bertujuan untuk berbagi kebahagiaan dengan warga dan semakin mempererat hubungan antara Polisi dan masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kami ingin memberikan sedikit kebahagiaan di bulan yang penuh berkah ini. Selain itu, kegiatan ini juga sebagai upaya kami untuk lebih dekat dengan masyarakat, sekaligus mengajak mereka untuk terus menjaga keamanan dan ketertiban bersama,” ujar kanit reskrim polsek mamajang Akp Alim bahri

Pembagian takjil tidak hanya menjadi momen berbagi, tetapi juga sebagai sarana untuk memperkuat komunikasi dan kedekatan antara aparat kepolisian dan masyarakat.

Warga yang menerima takjil mengungkapkan apresiasi mereka terhadap Polsek mamajang yang hadir memberikan perhatian di tengah-tengah aktivitas mereka.

“Ini adalah bentuk perhatian yang luar biasa dari pihak kepolisian. Selain menjaga keamanan, mereka juga menunjukkan kepedulian sosial yang membuat kami merasa lebih dihargai,” ujar salah satu warga yang menerima paket takjil.

Baca Juga:  Kalapas Komitmen Lakukan Pembinaan Kepada Warga Binaan

“Kegiatan pembagian takjil ini berjalan dengan lancar dan mendapat sambutan positif dari masyarakat. Para warga merasa lebih dekat dengan pihak kepolisian, yang tidak hanya berperan sebagai penegak hukum, tetapi juga sebagai bagian dari kehidupan sosial mereka.

“Kami selaku kepolisian polsek mamajang sangat berterima kasih atas kerjasama dari pihak management KFC yang telah membantu penuh memberikan kepercayaan kepada kepolisian polsek mamajang untuk membagikan takjil dengan penuh senyum dan semangat kepada para pengendara yang melintas. Suasana hangat dan kekeluargaan pun terasa selama kegiatan berlangsung.”tambahannya

“Kegiatan pembagian takjil ini tidak hanya sekedar berbagi makanan untuk berbuka puasa, tetapi juga menjadi momentum untuk mempererat silaturahmi antara Polri dan masyarakat. Melalui kegiatan seperti ini, Polsek mamajang berharap dapat terus memberikan kontribusi positif bagi masyarakat, khususnya dalam menciptakan suasana Ramadhan yang aman, damai, dan penuh keberkahan.

*(ARIFIN SULSEL)*

 

Limbat

Berita Terkait

Polisi Peduli : Polresta Banyuwangi Berbagi Nasi Kotak untuk Sopir Truk di Jalur Pelabuhan Ketapang*
Polda Jatim Gelar Edukasi Penanggulangan Terorisme dan Radikalisme di PP Islamic Center Elkisi*
Polda Jatim Berhasil Bongkar Sindikat Perdagangan Orang Dipekerjakan di Jerman*
Ombudsman Jatim Tinjau Pelayanan Publik di Lapas Sidoarjo , Apresiasi Komitmen Menuju Zona Integritas
Polantas Berbagi Nasi Kotak untuk Pengendara Terjebak Macet di Hutan Baluran, Sopir Truk : Polisi Situbondo Luar Biasa*
Polda Jatim Amankan Dua Oknum Aktivis Mahasiswa Terduga Pelaku Pemerasan Kadisdik*
Polda Jatim Gandeng Pegiat Media Sosial Bangun Budaya Digital Positif*
Kapolri Jadi Wasit di Kejuaraan Judo Kapolri Cup 2025
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 26 Juli 2025 - 03:55 WIB

Polisi Peduli : Polresta Banyuwangi Berbagi Nasi Kotak untuk Sopir Truk di Jalur Pelabuhan Ketapang*

Sabtu, 26 Juli 2025 - 03:51 WIB

Polda Jatim Gelar Edukasi Penanggulangan Terorisme dan Radikalisme di PP Islamic Center Elkisi*

Sabtu, 26 Juli 2025 - 03:50 WIB

Polda Jatim Berhasil Bongkar Sindikat Perdagangan Orang Dipekerjakan di Jerman*

Sabtu, 26 Juli 2025 - 03:45 WIB

Ombudsman Jatim Tinjau Pelayanan Publik di Lapas Sidoarjo , Apresiasi Komitmen Menuju Zona Integritas

Sabtu, 26 Juli 2025 - 02:14 WIB

Polantas Berbagi Nasi Kotak untuk Pengendara Terjebak Macet di Hutan Baluran, Sopir Truk : Polisi Situbondo Luar Biasa*

Sabtu, 26 Juli 2025 - 02:10 WIB

Polda Jatim Gandeng Pegiat Media Sosial Bangun Budaya Digital Positif*

Sabtu, 26 Juli 2025 - 02:07 WIB

Kapolri Jadi Wasit di Kejuaraan Judo Kapolri Cup 2025

Sabtu, 26 Juli 2025 - 02:05 WIB

Hadiri Muktamar HIMA Persis, Kapolri: Persiapkan Diri Manfaatkan Bonus Demografi

Berita Terbaru